TEMPO.CO , Bogor - Teka-teki penyebab AM, 40 tahun, membunuh istrinya, Indria Kameswari (39), mulai terungkap. Kakak kandung AM, Siti Nuraeni (43), mengatakan Indria kerap mengancam akan membunuh AM. "Adik saya AM selalu diancam akan dibunuh oleh istrinya, karena dirinya (Indria) merupakan aggota BNN dan mempunyai senjata," kata Nuraeni saat ditemui Tempo di Kepolisian Resor Polres Kabupaten Bogor, Senin, 4 September 2017. Baca juga : Pegawai BNN Tewas, Polisi Masih Kejar Suami Korban I Indria pegawai negeri sipil di Badan Narkotika Nasional (BNN) Lido, Sukabumi, ditemukan tewas di Perumahan River Valley Blok B2 nomor 31, Palasari, Cijeruk, Kabupaten Bogor, Jumat, 1 September 2017. AM ditangkap di Kavling Bengkong Wahyu, RT 02 RW 17, Tjanjung Buntung, Bengkong, Riau, Ahad, 3 September. Menurut Nuraeni, Indria merupakan sosok yang materialistis. Selama lima tahun menikah, ujar Nuraeni, AM sering diancam Indria akan diceraikan jika tidak memberikan rumah mewah dan m...
Alamat Lengkap Kantor, Toko, Usaha , Kontrakan, Penginapan, Hotel, Tempat Wisata, Pijat, Pelatihan, Kursus, Rental, Cafe, Restoran, Sekolah, Jasa, Service, Bengkel, Informasi Terbaru, Isu Hangat, Berita Viral, Trending Topik, Trending Hari ini, Trending Google, Trending Twitter Indonesia